Hasil Survei Membuktikan, Bali Sebagai Provinsi Paling Disiplin Pakai Masker

bali paling disiplin pakai masker
Bali Sebagai Provinsi Paling Disiplin Pakai Masker

EXPONTT.COM – Kementrian kesehatan mengumumkan hasil survei tingkat kedisiplinan penerapan protokol kesehatan.

Dari hasil survei Bali menjadi provinsi paling disiplin pakai masker.

Menariknya, survei itu bukan hanya soal penggunaan masker saja, melainkan mereka juga mensurvei tingkat kedisiplinan dari berbagai aspek protokol kesehatan. Seperti kontak langsung dengan orang.

Dibulan Maret 2021, banyak orang indonesia yang dilaporkan kerap melakukan kontak langsung dengan orang yang tidak tinggal serumah dengan mereka, dibandingkan bulan Februari 2021.

Baca juga: Anggota TNI Gadungan Diciduk, Tipu Warga Ende Rp 28 juta

“Naik sedikit meskipun secara statistik tidak signifikan, dari 36 persen menjadi 38 persen,” lanjut keterangan survei tersebut dilansir dari CNN Indonesia Kamis 13 Mei 2021.

Baca juga:  Melki Laka Lena Kenang Sosok Paus Fransiskus, “Memberi Diri Bagi Kemanusiaan”

Sementara urutan terbawah alias yang paling nakal jatuh ke Aceh. “Penggunaan masker tertinggi di bali 92 persen dan terendah di Aceh 72 persen.”

Baca juga:  Melki Laka Lena Kenang Sosok Paus Fransiskus, “Memberi Diri Bagi Kemanusiaan”

Survei juga menjelaskan bahwa kontak langsung meningkat 7 persen atau lebih di beberapa wilayah. Seperti di Nusa Tenggara Barat, Kepulauan Riau dan Sulawesi Selatan.

Dilansir dari Sehat Negeriku, dari survei Covid-19 Symptom, yang merupakan hasil kerjasama Program Gabungan Metodologi Survey University of Maryland dengan kemitraan bersama Facebook.

Baca juga: 2022 “Startup Digital” Akan Jadi Mata Kuliah Wajib Baru?

Laporan survei tersebut menganalisis data dari 178.988 responden dalam periode 10 Januari – 31 Maret 2021.

Baca juga:  Melki Laka Lena Kenang Sosok Paus Fransiskus, “Memberi Diri Bagi Kemanusiaan”

Hasil dari survei ini memberikan rincian demografis dari keraguan vaksin Covid-19 yang dilaporkan sendiri.

Alasan keraguan informasi terpercaya dan perilaku utama seperti pemakaian masker dan jarak sosial di Republik Indonesia.

Baca juga: Aparat Tembak Mati Komandan Pasukan Pintu Angin KKB Papua

♦red